Klasifikasi Karies Menurut ICDAS

Klasifikasi karies menurut ICDAS (sumber gambar: semanticscholar.org)

International Caries Detection and Assessment System (ICDAS), membuat Klasifikasi karies gigi sebagai berikut:
  • D0: Tidak terdapat karies, atau gigi masih sehat;
  • D1: Pada lapisan email terjadi perubahan, dapat terlihat jika gigi dikeringkan;
  • D2: Pada lapisan email terjadi perubahan, dapat terlihat jelas walau kondisi gigi dalam keadaan basah;
  • D3: Terjadi kerusakan email, tanpa melihat dentin (karies email)
  • D4: Terlihat bayangan dentin pada kavitas, tetapi karies tersebut belum mencapai dentin, baru sampai dentino enamel junction
  • D5: Karies sudah mencapai lapisan dentin (karies dentin)
  • D6: Karies mengenai pulpa
* Dirangkum kembali oleh: drg. Gelar S. Ramdhani
** Artikel ini hanya rangkuman untuk memudahkan belajar, mohon tidak dijadikan sumber referensi utama.

Simak pula tulisan Gelar S. Ramdhani lainnya klik disini
Apakah anda ingin mengetahui profil penulis tulisan ini? klik disini
----------------------------------------------
Yuk tonton aneka video
tentang kesehatan gigi dan mulut
dari drg. Gelar S. Ramdhani klik disini

Tulisan paling populer

Klasifikasi Maloklusi Angle dan Dewey

Klasifikasi Karies Menurut GV Black

Rekomendasi Bus dari Jakarta ke Majalengka